Daftar Isi
Live streaming lanjutan pertandingan BRI Liga 1 2022/2023 pekan ke-19 akan menghadirkan laga big match antara Madura United vs Persib Bandung pada, Jumat (20/1/2023) disiarkan eksklusif melalui Vidio.
Madura United akan menjamu Persib Bandung di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan mulai pukul 18.30 WIB. Kedua tim saat ini tengah dalam performa terbaiknya di musim ini.
Tim Laskar Karapan Sapi saat ini tengah bersaing dengan PSM Makassar di posisi puncak klasemen. Madura United kini berada di peringkat kedua klasemen sementara BRI Liga 1 2022/2023 dengan raihan 36 poin.
Sementara itu, Persib Bandung saat ini tengah bangkit di paruh musim ini. Tim Maung Bandung saat ini berada di peringkat kelima klasemen dengan mengemas 33 poin. Di laga terakhir mereka juga berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0.
Baik Madura United maupun Persib Bandung dipastikan akan tampil ngoto di laga nanti. Berikut adalah jadwal dan link streaming BRI Liga 1 2022/2023 antara Madura United melawan Persib Bandung hari ini.
Baca juga : Jadwal Lengkap dan Live Streaming PLN Mobile Proliga 2023
Jadwal dan link streaming
Jumat, 20 Januari 2023
Madura United vs Persib Bandung, pukul 18.30 WIB
Live streaming Madura United vs Persib Bandung bisa dilihat melalui situs vidio.com.
Nonton BRI Liga 1 di Vidio
Itu dia jadwal dan link streaming pertandingan big match BRI Liga 1 2022/2023 antara Madura United kontra Persib Bandung. Nonton siaran langsung BRI Liga 1 hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier Diamond untuk nonton berbagai macam tayangan olahraga seru mulai dari BRI Liga 1, Liga Inggris hingga Liga Champions.