Live Streaming MotoGP Seri Italia 2021 akan berlangsung mulai 28 – 30 Mei 2021 di Sirkuit Mugello, Italia. Grand Premio D’Italia Oakley ini akan disiarkan dan dapat disaksikan secara langsung di FOX Sport 2 eksklusif di Vidio.
Legenda hidup, Valentino Rossi, bertindak sebagai tuan rumah pada seri balapan keenam MotoGP 2021 ini. Pembalap nomor 46 itu, baru menghasilkan 9 poin dan duduk di posisi 19 klasemen sementara. Hal tersebut, menjadikan Rossi sebagai momok hangat bagi para pecinta MotoGP di seluruh dunia lantaran performanya yang turun drastis.
Saat ini, posisi pertama klasemen diduduki oleh pembalap Ducati, Jack Miller. Rider asal Australia ini berhasil mengumpulkan 25 poin. Para pembalap Ducati memang sedang dalam performa bagus. Bahkan, Alex Criville menyebut para pembalap tim Ducati akan mendominasi balapan seri keenam MotoGP Italia 2021.
Selain Jack Miller, pembalap ain yang memberikan kontribusi kepada Ducati adalah Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team) diikuti dua pembalap Pramac Racing, Johann Zarco dan Jorge Martin.
Pada seri balapan keenam MotoGP 2021 ini, Criville menyebut Miller dan Bagnia akan mendominasi podium pada balapan yang dihelat di Sirkuit Mugello nanti.
Baca juga: Jadwal MotoGP 2021 Lengkap, Ini Link Nonton Streamingnya
Jadwal MotoGP Seri Italia 2021 di FOX Sport 2
- 28 Mei 2021
- Free Practice, pukul 14.00 WIB
- 29 Mei 2021
- Qualifying, pukul 17.35 WIB
- 30 Mei 2021
- Race, pukul 16.00 WIB
Link Live Streaming MotoGP Seri Italia 2021
Nah, itulah sedikit ulasan dan rangkaian MotoGP Seri Italia 2021. Kira-kira siapa saja ya yang akan naik ke podium?
Yuk, live streaming MotoGP di FOX Sport 2 eksklusif melalui aplikasi layanan OTT Vidio atau dengan mengunjungi website vidio.com.
Jangan lupa juga, segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan FOX Sports hanya dengan Rp. 49 ribu untuk 30 hari dan nikmati berbagai macam tayangan olahraga seru mulai dari MotoGP, Formula 1 hingga UFC.