Daftar Isi
Streaming UEFA Champions League 2021/22 babak penyisihan matchday 1 akan berlangsung mulai hari ini, Selasa-Kamis 14-16 September 2021 malam WIB. Kompetisi antarklub paling bergengsi di Benua Biru ini dapat disaksikan melalui Vidio.
32 tim terbaik yang lolos ke Liga Champions musim ini, kini akan memulai perjuangannya di babak penyisihan. Masing-masing 32 tim tersebut tersebar di dalam delapan grup, mulai grup A hingga grup G.
Pekan pertama, akan dibuka oleh pertandingan wakil Spanyol Sevilla yang akan menantang Salzburg di stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Seville. Di saat yang bersamaan, tersedia juga duel antara Young Boys melawan tim raksasa Inggris, Manchester United.
Baca juga: Jangan Lupa! Live Streaming Liga Champions 2021-2022 di Vidio
Pada pekan pertama juga, langsung tersaji big match yang diyakini akan menampilkan pertandingan yang ciamik, diantaranya laga pengulangan Liga Champions 2020 antara Barcelona vs Bayern Munchen. Seperti diketahui, saat itu Barcelona harus dibantai dengan skor 8-2.
Selain itu, ada Inter Milan dan Real Madrid yang harus kembali satu grup di musim ini, keduanya langsung bertemu di pekan pertama ini yang akan dimainkan di San Siro. kemudian, Liverpool vs Milan juga turut menghiasi big match pekan pertama babak penyisihan Liga Champions 2021/22.
Bagaimana, jadi penasaran kan sama hasilnya? Ayo jangan sampai terlewatkan keseruan streaming ucl yang dapat disaksikan melalui Vidio. Berikut jadwal dan link live streaming Liga Champions pekan pertama selengkapnya!
Baca juga: Link Live Streaming Drawing Liga Champions 2021-2022
Jadwal Liga Champions 2021/22 Grup Stage: Matchday 1
Selasa, 14 September 2021
- 23.45 WIB Sevilla vs Salzburg
- 23.45 WIB Young Boys vs Man. United
Rabu, 15 September 2021
- 2.00 WIB Lille vs Wolfsburg
- 2.00 WIB Villarreal vs Atalanta
- 2.00 WIB Chelsea vs Zenit
- 2.00 WIB Malmo vs Juventus
- 2.00 WIB Barcelona vs Bayern
- 2.00 WIB Dynamo Kyiv vs Benfica
- 23.45 WIB Besiktas vs Dortmund
- 23.45 WIB Sheriff vs Shakhtar Donetsk
Kamis, 16 September 2021
- 2.00 WIB Inter Milan vs Real Madrid
- 2.00 WIB Atletico Madrid vs Porto
- 2.00 WIB Club Brugge vs PSG
- 2.00 WIB Liverpool vs Milan
- 2.00 WIB Man. City vs RB Leipzig
- 2.00 WIB Sporting vs Ajax
Link live streaming Champions League 2021/22 Group Stage: Matchday 1
Streaming Champions League di Vidio
Ayo saksikan pertandingan UEFA Champions League 2021/22 dengan live streaming Liga Champions dan temukan juga highlights, jadwal, serta klasemen terbaru Liga Champion di Vidio. Untuk itu, segera download aplikasi Vidio sekarang dan mulai berlangganan paket Premier Platinum untuk menikmati seluruh tayangan pertandingannya bebas tanpa iklan!