Daftar Isi
Studycle Kids – merupakan salah satu platform edukasi yang menyediakan kumpulan dongeng dan cerita rakyat Indonesia lengkap dalam bentuk video animasi yang menyenangkan. Para orang tua tidak perlu khawatir lagi untuk mencari buku cerita atau dongeng yang sesuai untuk anak-anak, karena Studycle Kids sudah menyediakan semuanya dalam satu platform yang mudah diakses.
Baca juga : Kartun Anak Baby Bus – Lagu Anak Klasik yang Populer
Kumpulan Dongeng dan Cerita Rakyat Indonesia Lengkap di Studycle Kids
Dulu, orang tua sering menceritakan dongeng atau buku cerita untuk menghibur anak-anak sebelum tidur. Namun, sekarang para orang tua dapat mengajak anak-anak menonton kumpulan dongeng dan cerita rakyat Indonesia yang lengkap dan seru. Platform ini juga menyediakan animasi edukasi untuk mengenalkan huruf, angka, dan membaca pada anak-anak.
Para orang tua dapat mengetahui apa saja tayangan tersebut. Beberapa di antaranya adalah:
- Kisah Beruang dan Lebah Madu
- Kisah Bawang Merah dan Bawang Putih
- Kisah Si Raja Parkit
- Kisah Malin Kundang
- Kisah Hiu Sura dan Buaya Baya
- Kisah Kancil dan Buaya
- Kisah Singa dan Tikus
- Kisah Timun Mas dan Raksasa
- Kisah Semut dan Belalang
- Kisah Kura-Kura Sombong
- Kisang Sang Angsa Ajaib
- Kisah Semut dan Burung Merpati
Setiap video dongeng memiliki durasi sekitar 2-7 menit dan berbahasa Indonesia. Di dalam setiap cerita, terdapat pesan moral yang dapat dipelajari oleh anak-anak.
Baca juga : Little Angel Bahasa Indonesia, Tayangan Anak Untuk Belajar di Vidio
Nonton Studycle Kids di Vidio!
Para orang tua dapat menikmati kumpulan dongeng Indonesia lengkap melalui platform streaming Vidio secara gratis. Vidio menyediakan semua video dongeng dengan bahasa Indonesia yang mudah dipahami oleh anak-anak. Agar dapat nonton Studycle Kids, para orang tua dapat mengunduh aplikasi Vidio di Playstore atau Appstore dan menikmati pengalaman menonton di mana saja dan kapan saja.
Jangan lewatkan keseruan menonton kumpulan dongeng dan cerita rakyat Indonesia lengkap di Studycle Kids. Yuk, ajak anak-anak untuk menonton di Vidio sekarang juga!